Aplikasi untuk edit foto instagram keren

Aplikasi untuk edit foto instagram keren – Makin hari pengguna Instagram terus semakin bertambah. Dengan
bertambahnya pengguna, sudah pasti diikuti oleh banyaknya postingan foto atau
pun video di Instagram. Wajar saja, karena Instagram memanglah sebuah social media
yang dikhususkan untuk mengupload dan membagikan foto ataupun video.
Aplikasi untuk edit foto instagram keren

Menurut data, hampir jutaan foto di upload ke Instagram setiap
harinya. Tentu saja itu jumlah yang sangat banyak. Tidak sedikit orang yang
terkenal melalui Instagram. Karena hal-hal tertentu seperti konten yang
menarik, wajah yang cantik atau tampan dan hal lainnya.
Pada kesempatan kali ini IT Smurf akan memberitahu cara
mengedit foto Instagram keren dan menarik. Jika anda menginginkan jumlah like
dan follow yang banyak ppada Instagram, anda diharuskan membuat konten yang
menarik. Maka dari itu anda harus mengedit foto terlebih dahulu, sebelum anda
menguploadnya ke Instagram.
Jika anda sering menggunakan Instagram dan men-stalk
akun-akun terkenal, anda pasti akan melihat foto-foto yang ada di feed
instagramnya sangat menarik, rapih dan sangat tertata  dengan baik. Nah maka dari itu anda harus
tahu cara mengedit foto yang keren untuk di post ke Instagram. Jika anda ingin
mengetahui cara edit foto Instagram keren, anda bisa membaca artikel ini hingga
akhir.

Aplikasi Edit Foto Instagram Keren

Untuk melakukan editing, tentu saja anda membutuhkan
aplikasi tambahan. Banyak sekali aplikasi yang bisa anda gunakan untuk mengedit
foto Instagram agar keren. Namun jika anda bingung, kami IT Smurf akan
memberitahu beberapa aplikasi keren yang bisa anda gunakan untuk mengedit foto Instagram
keren.

Planoly

Jika anda sering melihat feed dari suatu akun yang sangat
rapih dan tertata, rahasianya ialah aplikasi planoly ini. Banyak sekali
selebgram yang menggunakan bantuan aplikasi ini untuk menata dan mengatur feed
mereka. Namun sebenarnya fitur yang diberikan oleh aplikasi planoly ini bukan
hanya itu saja. Masih banyak fitur yang diberikan seperti penjadwalan post Instagram
stories contohnya. Bagaimana ? tertarik untuk menggunakannya ? jika iya, anda
bisa mendownload dan mendapatkannya secara gratis di google playstore.

VSCO

Tentu saja bagi anda yang sering mengedit foto, aplikasi ini
sudah tidak asing lagi ditelinga anda. VSCO adalah salah satu aplikasi terbaik
yang bisa anda gunakan untuk mengedit foto anda menjadi menarik dan estetis. Anda
bisa menggunakan berbagai macam filter yang ada didalamnya. Dengan filter-filter
tersebut, anda bisa mengubah nuansa foto anda menjadi klasik, modern dan lain
sebagainya. Tertarik untuk menggunakannya ? anda bisa mendapatkannya secara
gratis di google playstore secara gratis.

Lightroom

Aplikasi satu ini hampir mirip dengan aplikasi vsco. Namun
aplikasi ini di develop oleh adobe yang memang sudah terkenal menjadi salah
satu develop terbaik dalam hal desain. Anda bisa menggunakan adobe lightroom
untuk merubah dan mengedit warna pada foto anda. Dengan begitu anda bisa
mengkreasikan warna dari foto anda sesuka hati. Jika anda bingung, banyak
sekali filter atau preset adobe lightroom dibagikan secara gratis di google,
youtube atau lainnya. Jika anda tertarik menggunakannya, anda bisa langsung
mendownloadnya di google playstore secara gratis.

Akhir Kata

Sekian informasi mengenai aplikasi edit foto Instagram keren.
Semoga artikel ini bermanfaat bagi anda dan jangan lupa untuk membagikan
artikel ini kepada teman anda, agar teman anda juga mengetahui aplikasi edit
foto Instagram keren. Thank u and see u nexttime !

Similar Posts