Cara Menonaktifkan Screen Time iPhone dan Mac
Cara Menonaktifkan Screen Time iPhone dan Mac – Screen time pada layar merupakan salah satu fitur yang bisa anda temukan pada perangkat apple seperti iPhone dan juga mac. Fitur ini akan memberikan informasi jumlah waktu penggunaan perangkat iPhone maupun mac. Fitur screen time juga bisa anda manfaatkan untuk memberitahu atau membataskan waktu penggunaan aplikasi atau…